BELAJAR DARI DIRI SENDIRI

on Minggu, 07 Juli 2013
Tahukah kita kenapa kita patut bersyukur terhadap apa yang miliki saat ini, tetapi terkadang setiap orang tidak pernah merasa puas dengan apa yang dimilikinya, itulah sebabnya mereka orang-orang yang senantiasa mencari yang tak seharusnya ia dapatkan tetapi ia selalu lakukan dengan tak sepadan dengan yang dimilikinya.

          Bukankah Allah telah menciptakan kita dengan sebaik-baiknya dan seindah-indahnya hidup, tetapi mengapa kita memiliki Alat indera dalam hidup tidak dipergunakan dengan baik,Allah menciptakan suatu bentuk tubuh yang bagus dan sempurna, tetapi mengapa  mata yang indah tidakdi pergunakan dengan baik, telingga yang peka tetapi dipergunakan dengan pendengaran yang baik.

          Terkadang pendengaran kita digunakan untuk mendengar hal-hal yang tak seharusnya  kita dengar dan menyalahkan informasi yang kita dapat hanya untuk mendapatkan kebahagiaan semata, Bukankah tangan adalah suatu anugrah yang indah yang diberikan kepada kita, tetapi mengapa kita selalu mempergunakan dengan tak seharusnya kita lakukan, apakah dengan mengambil yang bukan hak kita kita bias bahagia, dan saya berkata itu “TIDAK

          Alangkah indahnya tangan kita yang sempurna bisa membantu saudara kita yang memang tak se sempurna kita, sungguh indah nikmat yang akan kita dapatkan dengan rasa syukur dengan apa yang kita miliki, janganlah sampai suatu lisan yang kita pergunakan salah dimata orang karena itu akan menimbulkan perselisihan yang dapat menyebabkan kerugian untuk diri sendiri.

          Dan tahukah kita setiap kata-kata yang kita ucapkan kepada orang lain yang kita senangi tetapi seseorng yang merasa dia tersakiti, maka tersimpanlah lisan kita dalam memori mereka mereka, dan akan selalu terkenang hingga kita,maka mulailah bicara dengan hati  yang positif dan belajar dari diri sendiri untuk mendapatkan apa yang yang dapat kita ambil hikmah dari satu kata lisan kita itu.

0 komentar:

Posting Komentar